Ini Motif Bule Amerika Tusuk Mertua hingga Tewas di Banjar

- Penulis

Senin, 25 September 2023 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi menangkap WNA asal Amerika, Arthur Leigh Welohr, karena membunuh Agus, mertuanya sendiri di Kota Banjar. (Foto : detikJabar).

Polisi menangkap WNA asal Amerika, Arthur Leigh Welohr, karena membunuh Agus, mertuanya sendiri di Kota Banjar. (Foto : detikJabar).

Jakarta (PN) – Bule asal Amerika Serikat, Arthur Leigh Welohr (35), tega menusuk mertuanya yang bernama Agus Sopiyan (58) hingga tewas. Kini terungkap motif Arthur tega menusuk mati mertuanya itu.

Polisi telah menangkap pelaku di rumahnya di Banjar tak lama setelah kejadian tanpa perlawanan, Minggu (24/9). Rumah pelaku dan korban cukup dekat, hanya terhalang beberapa rumah.

Kasat Reskrim Polres Banjar AKP Ali Jupri menyampaikan hasil interogasi sementara, tersangka Arthur Leigh Welohr mengaku bapak mertuanya (korban) menghalangi hubungan keluarga tersangka dengan istrinya. Jadi, merasa sendiri tidak dibela, akhirnya tersangka melakukan aksi tersebut.

“Yang bersangkutan merasa bapak mertuanya tersebut menghalangi daripada hubungan keluarga antara tersangka dan istrinya, sehingga merasa sendiri tidak dibela akhirnya melakukan aksi tersebut,” ungkap Kasat Reskrim AKP Ali Jupri melalui keterangan tertulis dari Humas Polres Banjar, dilansir detikJabar, Senin (25/9/2023).

Tersangka Arthur disangkakan Pasal 338 KUHPidana dengan ancaman hukuman mati atau pidana penjara seumur hidup atau selama waktu tertentu paling lama dua puluh tahun.

Selain kasus penusukan, polisi juga telah menerima laporan terkait kasus perusakan yang dilakukan oleh Arthur. Sebagaimana diketahui, Arthur sempat merusak perabotan rumah korban sebelum akhirnya menusuk mati.

Sumber : Detik.com

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel pelitanasional.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Presiden Prabowo Gelar Pertemuan Mendadak Bahas Penertiban Hutan dan Tambang Ilegal di Hambalang
Satgas Garuda Merah Putih-II Salurkan 39,2 Ton Bantuan Kemanusiaan di Zarqa, Yordania
AHY Tampil dengan Topi Mekutop Adat Aceh di Istana Merdeka, Serap Perhatian Publik
Bupati Aceh Selatan Kukuhkan 70 Paskibra HUT ke-80 RI
Terkait Gembong Narkoba Fredy Pratama, Bareskrim Akan Panggil Zul Zivilia
MK Lanjutkan Adili Gugatan Isi UU Ciptaker
Kedekatan Dandim 0103/Aceh Utara Bersama Warga Di Lokasi Pembukaan Jalan TMMD
Usai MK Kukuhkan Perppu Ciptaker, Massa Buruh di Patung Kuda Ricuh

Berita Terkait

Selasa, 19 Agustus 2025 - 20:01 WIB

Presiden Prabowo Gelar Pertemuan Mendadak Bahas Penertiban Hutan dan Tambang Ilegal di Hambalang

Selasa, 19 Agustus 2025 - 00:31 WIB

Satgas Garuda Merah Putih-II Salurkan 39,2 Ton Bantuan Kemanusiaan di Zarqa, Yordania

Minggu, 17 Agustus 2025 - 11:42 WIB

AHY Tampil dengan Topi Mekutop Adat Aceh di Istana Merdeka, Serap Perhatian Publik

Minggu, 17 Agustus 2025 - 01:19 WIB

Bupati Aceh Selatan Kukuhkan 70 Paskibra HUT ke-80 RI

Selasa, 3 Oktober 2023 - 11:17 WIB

Terkait Gembong Narkoba Fredy Pratama, Bareskrim Akan Panggil Zul Zivilia

Berita Terbaru