Suami Jadi TKI Negeri Seberang Istri Mandi junub dengan lajang di kampung halaman

- Penulis

Rabu, 20 Agustus 2025 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PELITANASIONAL | ACEH UTARA – Warga Gampong yang ada di Kecamatan Dewantara, Kabupaten Aceh Utara, menangkap sepasang pria dan wanita yang diduga melakukan khalwat di rumah pihak perempuan pada Selasa (20/8/2025) dini hari sekitar pukul 02.10 WIB.

Menurut laporan resmi Kabid Wilayatul Hisbah Satpol PP dan WH Aceh Utara, usai diamankan warga, pasangan tersebut langsung dibawakan ke kantor Wilayatul Hisbah (WH) Wilayah Barat untuk menghindari amukan massa.

Kabid WH bersama petugas piket turun langsung ke lokasi dan membawa kedua terduga pelanggar ke posko untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

Perempuan berinisial S (38), diketahui masih berstatus istri sah. Suaminya, J, saat ini bekerja di Malaysia. Sedangkan pria yang bersamanya adalah KZ (25), Kecamatan Dewantara, yang berstatus lajang.

Namun setelah dilakukan koordinasi lebih lanjut, petugas menyatakan bahwa bukti dan saksi belum cukup kuat untuk melanjutkan perkara ke ranah hukum. “Karena bukti dan saksi tidak mencukupi, malam ini kami akan melakukan mediasi dengan menghadirkan pihak keluarga dan aparatur gampong,” ujar Faisal dari Kabid Wilayatul Hisbah Satpol PP dan WH Aceh Utara.

Kabid Wilayatul Hisbah Satpol PP dan WH Aceh Utara, Selasa sore (20/8/2025). Mediasi tersebut rencananya akan digelar di Posko WH Wilayah Barat untuk memastikan penyelesaian kasus berjalan secara kekeluargaan dengan tetap melibatkan perangkat desa.

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel pelitanasional.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pelayanan Kesehatan Paska Banjir di Dusun Alue Lhok, Gampong Siren Tujoh oleh BLUD Puskesmas Syamtalira Bayu
Pagar Puskesmas Syamtalira Bayu Ambruk, Jalur Nasional Terancam Abrasi
Resmi Dilantik, empat Geuchik di Kecamatan Lapang Siap Pimpin Pembangunan
Ditjen Dukcapil Kemendagri Bawa Peralatan Perekaman, Cetak Dokumen, hingga Starlink ke Aceh Utara
Banjir 26 November 2025 Rendam SDN 7 Tanah Luas, Siswa Masih Belajar di Lantai Tanpa Buku
Banjir Besar Sejak 26 November 2025, Camat Lapang dan Danposramil Bersihkan Balai Desa dan Kantor Pemerintahan
Genangan Meluas, Pemkab Aceh Utara Resmi Perpanjang Status Tanggap Darurat Banjir
BNPB Dan Satgas Bencana BWS I Medan Tangani Genangan Banjir Krueng Lingka
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:04 WIB

Pelayanan Kesehatan Paska Banjir di Dusun Alue Lhok, Gampong Siren Tujoh oleh BLUD Puskesmas Syamtalira Bayu

Rabu, 14 Januari 2026 - 08:53 WIB

Pagar Puskesmas Syamtalira Bayu Ambruk, Jalur Nasional Terancam Abrasi

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:52 WIB

Resmi Dilantik, empat Geuchik di Kecamatan Lapang Siap Pimpin Pembangunan

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:27 WIB

Ditjen Dukcapil Kemendagri Bawa Peralatan Perekaman, Cetak Dokumen, hingga Starlink ke Aceh Utara

Senin, 12 Januari 2026 - 13:55 WIB

Banjir 26 November 2025 Rendam SDN 7 Tanah Luas, Siswa Masih Belajar di Lantai Tanpa Buku

Berita Terbaru